1.BPNT (Bantuan pangan non-tunai)
Tanggal berapa BPNT Februari 2023 cair? Cek lengkapnya via cekbansos.kemensos.go.id Masyarakat bisa mengetahui tanggal cair BPNT Februari 2023 dengan cek melalui cekbansos.kemensos.go.id.
Penyaluran BPNT 2023 akan disalurkan oleh Kemensos di Februari 2023. Namun diketahui, hingga saat ini tak sedikit masyarakat yang mengeluh belum menerima dana bansos.
Namun pada tahun 2023, penyaluran bansos akan dikurangi menjadi 25 persen tapi masih dengan nilai yang sama, agar peluang menerima BPNT 2023 semakin lebar, masyarakat harus memenuhi syarat dan ketentuan dari Kemensos.
Berikut cara cek tanggal berapa bansos Kemensos BPNT Februari 2023 cair via cekbansos.kemensos.go.id./ Berikut cara cek tanggal berapa bansos Kemensos BPNT Februari 2023 cair via cekbansos.kemensos.go.id./ Penyaluran dana bansos Rp200.000 akan disalurkan ke BPNT Kartu Sembako.
Sebagai informasi, merujuk pada bansos tahun lalu, penyaluran bansos BPNT 2023 sudah dimulai pada Januari, Februari, hingga Maret.
Isi nama lengkap, klik wilayah tempat tinggal dan isi alamat rumah sesuai data KTP
Setelah pencarian berhasil, lihat nama lengkap, status keterangan BPNT Februari 2023 dan tanggal cairnya.
Bila nama sudah tercantum, keterangan status BPNT menunjukkan iya.
2.PKH (Program
keluarga harapan)
Program Keluarga Harapan merupakan tupoksi penanggulangan kemiskinan yang termasuk dalam program perlindungan sosial .
Menteri Sosial, Tri Rismaharini menyebutkan bahwa sejumlah program bansos termasuk PKH merupakan upaya agar penerima manfaat bisa keluar dari kemiskinan.
«Kami terus melakukan penanganan kemiskinan agar mereka segera keluar dari kemiskinannya. Jadi, bukan dipelihara kemiskinannya,» ujar Menteri Sosial Tri Rismaharini usai Rapat Kerja dengan Komisi VIII diGedungDPRJakarta,padaRabu 8 Februari 2023 seperti dikutip dari situs resmi Kemenso
Terkait jadwal cair bansos PKH, jika merujuk skema tahun lalu maka disalurkan pada Januari, Februari, dan Maret.
Namun, hingga awal bulan Februari 2023 ini belum ada penyampaian resmi dari Kemensos terkait jadwal cair bansos PKH 2023.
Mengenai hal ini, Mensos menjelaskan bahwa anggaran untuk bansos PKH 2023 masih diblokir oleh Kementerian Keuangan.
«Kami berkomunikasi dengan Komisi VIII soal anggaran yang diblokir Kemenkeu dan akan dibuka sebagai wujud dukungan akselerasi penanganan kemiskinan yang dilaksanakan oleh Kemensos. Saat pandemi anggaran kami Rp 91 triliun dan setelah bantuan pandemi dihapus kini anggaran Kemensos Rp 74 triliun,» katanya.
Bansos PKH Tahap 4: Oktober, November, Desember.
Sementara itu, bansos BPNT 2023 disalurkan setiap bulan kepada keluarga penerima manfaat .
Cara Cek Penerima PKH 2023 adalah sebagai berikut
link cek bansos.kemensos.go.id
Klik tombol CARI DATA untuk melihat hasil pencarian data penerima bansos PKH 2023.
3.BLT (Bantuan Langsung Tunai)
Pemerintah melanjutkan program BLT Dana Desa pada 2023 sebesar Rp 300 ribu setiap bulan.
Selain itu, Pemerintah menetapkan aturan baru yang membuat penerima BLT Dana Desa 2023.
Sama seperti tahun sebelumnya, para penerima BLT Dana Desa 2023 akan mendapatkan bantuan sebesar Rp 300 ribu setiap bulan, dari bulan Januari hingga Desember.
Bagi Anda yang terdaftar sebagai penerima BLT Dana Desa 2023, bisa segera menghubungi kantor desa tempat tinggal Anda untuk mengetahui jadwal pencairan BLT Dana Desa 2023 cair.
Aturan Baru BLT Dana Desa 2023
Sebelumnya pada 2022, para penerima BLT Dana Desa hanya bisa mendapatkan satu bantuan saja dari pemerintah, yakni BLT Dana Desa.
Sehingga, mereka tidak bisa mendapatkan bansos lainnya yang digulirkan dari pemerintah, seperti Kartu Sembako, PKH, Kartu Prakerja, Bantuan Sosial Tunai, dan sebagainya.
Pada 2023 ini, pemerintah mengeluarkan aturan baru untuk penyaluran BLT Dana Desa 2023.
Penetapan Penerima BLT 2023
Sebelum melakukan penetapan dan penyaluran BLT Dana Desa 2023, perangkat desa harus melakukan pendataan dan survei langsung ke rumah penerima.
Untuk penetapannya nanti, jika dalam satu desa tidak terdapat keluarga miskin ekstrem, maka perangkat desa bisa melihat daftar keluarga miskin ekstrem di desa 1-4 sekitarnya
4.PIP Kementerian Agama
Program Indonesia Pintar Madrasah dilaksanakan oleh Direktorat Jendral Pendidikan Islam Ditjen Pendis, Direktorat Kurikulum , Sarana, Kelembagaan dan Kesiswaan Madrasah.
Nominal Bantuan Program Indonesia Pintar Untuk Madrasah adalah
450 000 siswa/tahun. 750 000 siswa/tahun. 1.000.000 siswa/tahun.
Dikutip dari Ayo Madrasah, dana bantuan sosial Program Indonesia Pintar untuk siswa madrasah jenjang MTs dan MA sudah mulai proses penyaluran. Berbeda dengan jenjang Madrasah Ibtidaiyah yang mana dana PIP disalurkan melalui Bank BRI, untuk jenjang Madrasah Tsanawiyah dan MA penyalurannya melalui Bank Mandiri. 01/05/2022 perihal Pencairan Bantuan Sosial PIP Madrasah Tsanawiyah dan Madrasah Aliyah Tahap I Tahun Anggaran 2022, siswa yang ditetapkan sebagai penerima Bantuan Sosial PIP Tahap I Tahun Anggaran 2022 melakukan proses pencairan dana bantuan di bank mandiri terdekat dengan mengikuti prosedur dan mekanisme pencairan atau dalam juknis PIP Tahun 2022.
Kartu Identitas Pengenal siswa bisa berupa KTP, Kartu Pelajar, atau Surat Keterangan dari desa setempat. Sedang surat keterangan penerima PIP dikeluarkan oleh Kepala Madrasah yang bersangkutan sebagaimana format yang tersedia dalam Juknis PIP 2022. Penerima PIP jenjang MTs dan MA nantinya akan dibuatkan buku tabungan Simpel Mandiri. Demikian informasi seputar Mekanisme Pencairan PIP Untuk Madrasah Tahun 2023, Semoga Bermanfaat.
5.Kartu prakerja
Kapan Kartu Prakerja Gelombang 48 Dibuka? Cek Persyaratan Lengkapnya Disini! - Program Kartu Prakerja dilanjutkan kembali di tahun 2023, setelah selama dua tahun sebelumnya bergulir.
Ada sejumlah perubahan pada program Kartu Prakerja tahun ini, salah satunya yakni jumlah insentif yang lebih besar, yakni mencapai Rp4,2 juta.
Kabarnya, pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 48 akan dibuka awal tahun 2023, tepatnya di triwulan pertama. Hal tersebut berdasarkan keputusan hasil rapat Komite Cipta Kerja pada Senin, 3 Oktober 2022 lalu.
pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 48 akan dibuka pada malam ini
Meski jadwal resmi pendaftarannya belum diumumkan, namun ada kabar baik nih untuk para calon pendaftar Kartu Prakerja Gelombang 48
Dari nominal insentif Kartu Prakerja 2023 yang akan diterima sebesar Rp4,2 juta, terdiri dari biaya pelatihan Rp3,5 juta, insentif Rp600 ribu dan cair satu kali, serta Rp100 ribu dari hasil pengisian survei.
Mempunyai maksimal 2 NIK dalam 1 KK yang menjadi penerima program Kartu Prakerja.
Setelah memenuhi persyaratan, berikut langkah pendaftaran di situs resmi Prakerja.
Lakukan pendaftaran lalu login ke:https://dashboard.prakerja.go.id/daftar
Kemudian verifikasi KTP dan isikan NIK, nomor KK, dan tanggal lahir.
Peserta harus warga negara Indonesia.- Kemudian peserta mengisi data diri seperti nama ibu kandung, status pekerjaan, status perkawinan, pendidikan terakhir, jenis kelamin, jumlah tanggunan, hingga alamat.
Langkah berikutnya yakni verifikasi KTP dengan cara upload foto KTP dan foto diri langsung dari kamera ponsel.